Five Horizons   untuk mereka yang kesepian, dan terasing, di rumahnya sendiri...

Friday, November 30, 2007

Ekonomi Orde Baru

Di bawah orde baru angka kemiskinan turun: dari 60 persen tahun 1965 jadi di bawah 10 persen tahun 1997. Pendapatan perkapita orang indonesia pernah mencapau 1.200 USD. Indonesia mendapat berkah "petro dollar" ketika harga minyak dunia melonjak dan uang melimpah mengalir ke kantong pemerintah. Ketika peran modal asing menjadi lebih kecil, pelbagai hal pun dibangun (oleh IbnStw) dengan dana yang secara resmi milik negara. industri baja, rumah sakit, lapangan golf. Tetapi apa yang terjadi adalah
korupsi yang meluas (ingat hotel hil.. eh sultan) dan utang -dan ketidakmampuan pertamina-. Nasionalisme juga menjadi dalih ketika 'mobil nasional' dan perlakuan khusus kepada -ehm semua taulah-.

|

posted by Autotechnology on 2:13 PM | permalink